Bupati Simalungun Minta Tempat Layanan Kesehatan Puskesmas Silaou Malaha itu harus bersih

PETAHANA NEWS

- Redaksi

Selasa, 17 September 2024 - 12:07 WIB

5038 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SIMALUNGUN – Bupati Simalungun Radiapoh Hasiholan Sinaga menyambangi Unit Pelaksana Teknis Daerah (UPTD) Pusat Kesehatan Masyarakat (Puskesmas) Silau Malaha, Kecamatan Siantar, Kabupaten Simalungun, Sumut, Selasa (17/9/2024).

Di Puskesmas tersebut Bupati Simalungun mengamati kondisi lingkungan layanan kesehatan, baik dari segi kebersihan, kualitas bangunan dan kesiapan para tenaga yang bertugas untuk melayani masyarakat.

Melihat kondisi pekarangan Puskesmas yang kurang baik, Bupati meminta para pegawai untuk tetap memelihara kebersihan dan keindahan pekarangan Puskesmas.

“Ini tidak bisa lagi pekaranganya lebih bersih. Di sini kan para ibu – ibu semua, harusnya sudah bisa lebih bersih lagi,” ujar Bupati.

“Kalau yang namanya tempat layanan kesehatan itu harus bersih, indah dan asri,”kata Bupati menambahkan.

Bupati juga memintah agar pekarangan di Puskesmas tersebut ditata sedemikian rupa agar terlihat lebih indah dan enak dipandang mata.

“Di sinikan bisa di tanami bunga biar lebih sejuk dan indah di lihat. Saya meminta agar di hari sabtu ini semuanya Marharoan Bolon untuk membersihkan pekarangan Puskesmas ini,”pintah Bupati.

“Dan saya mau laporannya di sampaikan langsung. Tempat layanan kesehatan itu harus bersih,”tandas Bupati.

Disamping itu, Bupati juga meminta agar para tenaga medis tetap memberikan pelayanan yang baik dan maksimal kepada masyarakat.

“Saya juga mau para tenaga medis juga harus memberikan pelayanan kesehatan dan contoh yang baik kepada masyarakat,” ujarnya.(ril/Jaith)

Berita Terkait

Polres Simalungun Bantah Oknum Polisi Siksa Pencuri Sawit, Sebut Tersangka Diam Saat Diperiksa dan Keluarga Paksa Keluar
Gus Kholil: Gunakan Hak Politik Sungguh-sungguh dan Tanggung Jawab
Kangkangi Kedaulatan Negara, Oknum Mafia Bebas Rampas Dan Kuasai Hutan Negara
Era Petahana, Desa Batu Silangit Terlantar Mulai Dari Infrastruktur Jalan, UMKM, Hingga Ketiadaan Jaringan Cellular, Dorong Anton Benny Menang
Jadi Korban Rentenir, Para Pelaku UMKM Batu Silangit Swadaya Undang Anton-Benny Untuk Sampaikan Inspirasi
Polri, TNI, dan Warga Bersinergi Tangani Longsor di Jalan Siantar-Parapat, Akses Jalan Kembali Normal
Polres Simalungun Sukses Amankan Deklarasi Kampanye Damai Pilkada 2024, Dua Pasangan Calon Bupati dan Wakil Bupati Simalungun Komitmen Wujudkan Pemilu Aman dan Tertib
Kehadiran Benny Gusman Sinaga Wakil Bupati Anton Ahmad Saragih,Senam Rutin Di Sopo Tubangarna Semangkin Semangat

Berita Terkait

Rabu, 19 Maret 2025 - 08:51 WIB

Kakanwil BPN Kepri Nurus Sholichin Dampingi Menko AHY, Menteri Iftitah Sulaiman dan Wamen Ossy Dermawan Dalam Penyerahan Sertipikat HM di Rempang Batam

Senin, 17 Februari 2025 - 04:09 WIB

Dilantik Sebagai Kepala Perwakilan BPK RI Kalimantan Barat, Sri Haryati: Siap Membangun Hubungan Dan Kerjasama Dengan Stakeholder

Senin, 3 Februari 2025 - 14:59 WIB

Wujud Penghargaan kepada Anggota, Kasad Berangkatkan 302 Calon Jamaah Umroh

Selasa, 12 November 2024 - 00:11 WIB

Laskar NKRI Dukung Pemilu Damai dan Pemerintahan Prabowo-Gibran

Selasa, 22 Oktober 2024 - 08:03 WIB

Sekjen DPP Bara JP Sebut Komjen. Pol. Drs. H. Tomsi Tohir Balaw, M.Si Cocok Isi Jabatan Wakapolri

Kamis, 12 September 2024 - 06:07 WIB

Jerry Massie : Pemerintahan Prabowo Sebaiknya tak Perlu Pakai Influencer dan Buzzer

Sabtu, 7 September 2024 - 06:12 WIB

PTPI Menyelenggarakan Forum Teknik Pelayanan Kesehatan INAHEF 2024, Layani Gratis 9 Penyakit Utama

Sabtu, 7 September 2024 - 01:47 WIB

Kawal Pemerintahan Prabowo, Bara JP Segera Laksanakan Rakernas

Berita Terbaru